[1267]. Maksudnya, mereka itu tidak kembali ke dunia.
[1268]. Maksudnya, bulan-bulan itu kecil berbentuk sabit pada awal bulan, kemudian sesudah menempati manzilah-manzilah, bulan menjadi purnama. Pada manzilah terakhir, bulan kelihatan seperti tandan kering yang melengkung.