Translation of the Meanings of the Noble Qur'an - Indoniesua translation of Al-Mukhtasar in Interpreting the Noble Quran * - Translations’ Index


Translation of the meanings Ayah: (41) Surah: Al-Anbiyā’
وَلَقَدِ ٱسۡتُهۡزِئَ بِرُسُلٖ مِّن قَبۡلِكَ فَحَاقَ بِٱلَّذِينَ سَخِرُواْ مِنۡهُم مَّا كَانُواْ بِهِۦ يَسۡتَهۡزِءُونَ
Seandainya kaummu mengejek dan menghinamu maka engkau bukanlah yang pertama kali mendapatkannya. Sungguh rasul-rasul sebelum engkau -wahai Rasul- telah diperolok-olok dan dihina, lalu turunlah azab kepada orang-orang kafir yang mencemohkan mereka, padahal sebelumnya mereka memperolok-alok azab tersebut tatkala para rasul menakut-nakuti mereka dengannya sewaktu di dunia.
Arabic explanations of the Qur’an:
Benefits of the verses in this page:
• بيان كفر من يستهزئ بالرسول، سواء بالقول أو الفعل أو الإشارة.
· Penjelasan kekafiran orang yang mengejek dan menghina Rasulullah, baik dalam bentuk ucapan, perbuatan, ataupun isyarat.

• من طبع الإنسان الاستعجال، والأناة خلق فاضل.
· Di antara tabiat manusia adalah suka tergesa-gesa, sebaliknya sikap berhati-hati adalah akhlak yang mulia.

• لا يحفظ من عذاب الله إلا الله.
· Tidak ada yang bisa melindungi manusia dari azab Allah kecuali Allah sendiri.

• مآل الباطل الزوال، ومآل الحق البقاء.
· Akhir dari suatu kebatilan adalah sirna, sedangkan akhir dari suatu kebenaran adalah kekal.

 
Translation of the meanings Ayah: (41) Surah: Al-Anbiyā’
Surahs’ Index Page Number
 
Translation of the Meanings of the Noble Qur'an - Indoniesua translation of Al-Mukhtasar in Interpreting the Noble Quran - Translations’ Index

Translation of Al-Mukhtasar in interpreting the Quran into Indonesian, issued by Tafsir Center for Quranic Studies

close