Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia * - Daftar isi terjemahan


Terjemahan makna Ayah: (59) Surah: Surah Gāfir
إِنَّ ٱلسَّاعَةَ لَأٓتِيَةٞ لَّا رَيۡبَ فِيهَا وَلَٰكِنَّ أَكۡثَرَ ٱلنَّاسِ لَا يُؤۡمِنُونَ
Sesungguhnya hari Kiamat yang padanya Allah membangkitkan manusia dari alam kubur untuk dihisab dan diberi balasan amal pasti datang, tidak bisa tidak, tidak ada keraguan padanya, akan tetapi kebanyakan manusia tidak membenarkan kedatangannya, karena itu mereka tidak menyiapkan diri untuk menghadapinya dengan iman dan amal saleh.
Tafsir berbahasa Arab:
Beberapa Faedah Ayat-ayat di Halaman Ini:
• دخول الدعاء في مفهوم العبادة التي لا تصرف إلا إلى الله؛ لأن الدعاء هو عين العبادة.
· Doa termasuk ibadah yang tidak boleh diberikan kecuali kepada Allah karena doa adalah inti dari ibadah itu sendiri.

• نعم الله تقتضي من العباد الشكر.
· Nikmat Allah mengharuskan hamba-hamba untuk mensyukurinya.

• ثبوت صفة الحياة لله.
· Penetapan sifat hayat (hidup) bagi Allah.

• أهمية الإخلاص في العمل.
· Pentingnya ikhlas dalam amal ibadah.

 
Terjemahan makna Ayah: (59) Surah: Surah Gāfir
Daftar surah Nomor Halaman
 
Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia - Daftar isi terjemahan

Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia. Diterbitkan oleh Markaz Tafsīr Li Ad-Dirasāt Al-Qur`āniyyah.

Tutup