Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia * - Daftar isi terjemahan


Terjemahan makna Ayah: (18) Surah: Surah Ad-Dukhān
أَنۡ أَدُّوٓاْ إِلَيَّ عِبَادَ ٱللَّهِۖ إِنِّي لَكُمۡ رَسُولٌ أَمِينٞ
Musa berkata kepada Firaun dan kaumnya, “Serahkan padaku Bani Israil, mereka adalah hamba-hamba Allah, kalian tidak berhak untuk memperbudak mereka, sesungguhnya aku adalah utusan Allah, yang dipercaya atas apa yang diperintahkan kepadaku untuk aku sampaikan kepada kalian, tidak aku kurangi sedikit pun darinya dan tidak pula aku tambahi sedikit pun.
Tafsir berbahasa Arab:
Beberapa Faedah Ayat-ayat di Halaman Ini:
• نزول القرآن في ليلة القدر التي هي كثيرة الخيرات دلالة على عظم قدره.
· Turunnya Al-Qur`ān pada malam Lailatulqadar yang banyak kebaikannya menunjukkan keagungan nilainya.

• بعثة الرسل ونزول القرآن من مظاهر رحمة الله بعباده.
· Pengutusan para rasul dan turunnya Al-Qur`ān adalah di antara potret rahmat Allah kepada para hamba-Nya.

• رسالات الأنبياء تحرير للمستضعفين من قبضة المتكبرين.
· Tujuan risalah para nabi adalah pembebasan kaum yang tertindas dari cengkeraman orang-orang yang sombong.

 
Terjemahan makna Ayah: (18) Surah: Surah Ad-Dukhān
Daftar surah Nomor Halaman
 
Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia - Daftar isi terjemahan

Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia. Diterbitkan oleh Markaz Tafsīr Li Ad-Dirasāt Al-Qur`āniyyah.

Tutup