Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia * - Daftar isi terjemahan


Terjemahan makna Ayah: (15) Surah: Surah Al-Muzzammil
إِنَّآ أَرۡسَلۡنَآ إِلَيۡكُمۡ رَسُولٗا شَٰهِدًا عَلَيۡكُمۡ كَمَآ أَرۡسَلۡنَآ إِلَىٰ فِرۡعَوۡنَ رَسُولٗا
Sesungguhnya Kami telah mengutus kepada kalian seorang rasul sebagai saksi atas amal perbuatan kalian pada hari Kiamat sebagaimana Kami juga telah mengutus kepada Firaun seorang utusan, yaitu Musa -'alaihissalām-.
Tafsir berbahasa Arab:
Beberapa Faedah Ayat-ayat di Halaman Ini:
• أهمية قيام الليل وتلاوة القرآن وذكر الله والصبر للداعية إلى الله.
· Pentingnya salat malam, membaca Al-Qur`ān dan zikir kepada Allah bagi seorang yang berdakwah ke jalan Allah.

• فراغ القلب في الليل له أثر في الحفظ والفهم.
· Kosongnya hati pada malam hari berpengaruh positif terhadap hafalan dan pemahaman.

• تحمّل التكاليف يقتضي تربية صارمة.
· Kemampuan menahan beban mengharuskan pendidikan yang kuat.

• الترف والتوسع في التنعم يصدّ عن سبيل الله.
· Berleha-leha dan berlebihan dalan berbagai kenikmatan menghalangi dari jalan Allah.

 
Terjemahan makna Ayah: (15) Surah: Surah Al-Muzzammil
Daftar surah Nomor Halaman
 
Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia - Daftar isi terjemahan

Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia. Diterbitkan oleh Markaz Tafsīr Li Ad-Dirasāt Al-Qur`āniyyah.

Tutup