Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia * - Daftar isi terjemahan


Terjemahan makna Ayah: (17) Surah: Surah Al-A'lā
وَٱلۡأٓخِرَةُ خَيۡرٞ وَأَبۡقَىٰٓ
Sungguh, akhirat itu lebih baik, lebih utama, dan lebih kekal daripada dunia dengan berbagai kesenangan dan kenikmatan yang ada padanya karena kenikmatan yang ada di akhirat tidak pernah berhenti selamanya.
Tafsir berbahasa Arab:
Beberapa Faedah Ayat-ayat di Halaman Ini:
• أهمية تطهير النفس من الخبائث الظاهرة والباطنة.
· Pentingnya membersihkan jiwa dari keburukan, baik yang tampak maupun yang tersembunyi.

• الاستدلال بالمخلوقات على وجود الخالق وعظمته.
· Berdalil dengan berbagai makhluk untuk menunjukkan keberadaan Tuhan Yang Maha Pencipta dan keagungan-Nya.

• مهمة الداعية الدعوة، لا حمل الناس على الهداية؛ لأن الهداية بيد الله.
· Tugas seorang dai adalah berdakwah, bukan memaksa manusia kepada hidayah, karena hidayah di tangan Allah semata.

 
Terjemahan makna Ayah: (17) Surah: Surah Al-A'lā
Daftar surah Nomor Halaman
 
Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia - Daftar isi terjemahan

Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia. Diterbitkan oleh Markaz Tafsīr Li Ad-Dirasāt Al-Qur`āniyyah.

Tutup