Translation of the Meanings of the Noble Qur'an - Indoniesua translation of Al-Mukhtasar in Interpreting the Noble Quran * - Translations’ Index


Translation of the meanings Ayah: (67) Surah: Az-Zumar
وَمَا قَدَرُواْ ٱللَّهَ حَقَّ قَدۡرِهِۦ وَٱلۡأَرۡضُ جَمِيعٗا قَبۡضَتُهُۥ يَوۡمَ ٱلۡقِيَٰمَةِ وَٱلسَّمَٰوَٰتُ مَطۡوِيَّٰتُۢ بِيَمِينِهِۦۚ سُبۡحَٰنَهُۥ وَتَعَٰلَىٰ عَمَّا يُشۡرِكُونَ
Kaum musyrikin itu tidak mengagungkan Allah dengan pengagungan yang sepatutnya manakala mereka menyekutukan-Nya dengan selain-Nya dari makhluk-makhluk-Nya yang lemah dan tidak berkuasa. Mereka lalai dari kodrat Allah yang sebagian dari buktinya adalah bahwa pada hari Kiamat nanti bumi dengan seluruh isinya berupa gunung-gunung, pepohonan, sungai-sungai, dan lautan ada dalam genggaman-Nya dan bahwasanya langit yang tujuh seluruhnya tergulung di tangan kanan-Nya. Mahasuci Allah lagi Mahatinggi dari apa yang dikatakan dan diyakini oleh kaum musyrikin.
Arabic explanations of the Qur’an:
Benefits of the verses in this page:
• الكِبْر خلق ذميم مشؤوم يمنع من الوصول إلى الحق.
· Sombong adalah akhlak tercela dan pembawa kesialan yang menghalangi dari kebenaran.

• سواد الوجوه يوم القيامة علامة شقاء أصحابها.
· Wajah yang hitam pada hari Kiamat adalah tanda kesengsaraan pemiliknya.

• الشرك محبط لكل الأعمال الصالحة.
· Syirik menggugurkan setiap amal saleh.

• ثبوت القبضة واليمين لله سبحانه دون تشبيه ولا تمثيل.
· Kepastian perbuatan menggenggam dan adanya tangan kanan bagi Allah -Subḥānahu- tanpa tasybīh (menyamakan dengan makhluk) dan tamṡīl (menyerupakan dengan makhluk).

 
Translation of the meanings Ayah: (67) Surah: Az-Zumar
Surahs’ Index Page Number
 
Translation of the Meanings of the Noble Qur'an - Indoniesua translation of Al-Mukhtasar in Interpreting the Noble Quran - Translations’ Index

Translation of Al-Mukhtasar in interpreting the Quran into Indonesian, issued by Tafsir Center for Quranic Studies

close