Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia * - Daftar isi terjemahan


Terjemahan makna Ayah: (15) Surah: Surah Al-Aḥzāb
وَلَقَدۡ كَانُواْ عَٰهَدُواْ ٱللَّهَ مِن قَبۡلُ لَا يُوَلُّونَ ٱلۡأَدۡبَٰرَۚ وَكَانَ عَهۡدُ ٱللَّهِ مَسۡـُٔولٗا
Padahal sebelumnya, orang-orang munafik itu pernah berjanji kepada Allah setelah pelarian mereka dari peperangan pada perang Uhud, yaitu bahwa jika Allah membiarkan mereka menyaksikan perang yang lain lagi, niscaya mereka akan ikut berperang melawan musuh dan tidak akan lari karena rasa takut dari musuh mereka. Akan tetapi, mereka mengingkari janji itu. Seorang hamba itu pasti akan dimintai pertanggungjawaban atas janjinya terhadap Allah dan niscaya ia akan ditanya tentang hal itu.
Tafsir berbahasa Arab:
Beberapa Faedah Ayat-ayat di Halaman Ini:
• منزلة أولي العزم من الرسل.
· Tingginya kedudukan ululazmi dari kalangan para rasul.

• تأييد الله لعباده المؤمنين عند نزول الشدائد.
· Pertolongan Allah terhadap orang-orang yang beriman saat menghadapi kesusahan.

• خذلان المنافقين للمؤمنين في المحن.
· Pengkhianatan kaum munafik terhadap kaum mukminin di saat kesulitan.

 
Terjemahan makna Ayah: (15) Surah: Surah Al-Aḥzāb
Daftar surah Nomor Halaman
 
Terjemahan makna Alquran Alkarim - Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia - Daftar isi terjemahan

Terjemahan Al-Mukhtaṣar fī Tafsīr Al-Qur`ān Al-Karīm ke bahasa Indonesia. Diterbitkan oleh Markaz Tafsīr Li Ad-Dirasāt Al-Qur`āniyyah.

Tutup